Tugas Agama kelas XII Bab I&II


Bab I

1. Nun mati menghadapi huruf ta pada lafal أنتم harus dibaca samar, karena termasuk bacaan
a. Ikhfa

2. Perhatikan pernyataan berikut ini
1. Bagi anda pendapat anda
2. Bagiku pekerjaanku
3. Bagimu agamamu
4. Bagi anda amal anda
5. Bagiku agamaku
Dari ungkapan-ungkapan tersebut yang merupakan terjemahan dari kalimat لكم دينكم adalah
c. 3

3. Dalil naqli bahwa orang yang murtad dari agama islam dan mati dalam kekafiran akan ditempatkan di neraka, tercantum dalam Al-Qur'an surah
c. Al-Baqarah:217

4. Piagam PBB tentang Hak Asasi Manusia disebut
d. The Universal Declaration of Human Rights

5. Berikut ini yang tidak termasuk kandungan surah yunus 40-41 adalah
e. Umat islam dan umat non islam sama-sama umat yang diridai Allah Swt

6. Tanda kasrah pada huruf ra' menghadapi ya mti dan hamzah pada kata harus dibaca panjang 5 harakat karena hukum bacaannya
a, Mad wajib muttasil

7. Allah Swt berfirman
kandungan ayat Al-Qur'an tersebut merupakan penegasan Allah Swt bahwa
b. Manusia berbuat aniaya terhadap dirinya

8. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
1. Tidak ada paksaan untuk memasuki agama islam
2. Semua agama di dunia ini benar dan baik
3. Jalan yang benar dan yang sesat sudah jelas
4. Allah Maha Mendengan dan Maha Mengetahui
5. Mencampuradukkan akidah dan ibadah agama islam dan agamabukan islam termasuk hal yang dibenarkan syara'
Dari pernyataan tersebut yang termasuk isi atau kandungan surah Al-Baqarah 2:256 adalah
c. 1,3 dan 4

9. Penegasan bahwa setiap orang bebas memeluk agamanya masing0masing dan untuk beribadah menurut agamanya dan kerpercayaanya itu, tercantum dalam undang-undang Republik Indonesia nomor 39 tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia dalam
d. Bab III pasal 22

10. Bahwa setiap orang yang ketika di dunianya berbuat kufur (ingkar) kepada Allah dan banyak berbuat zalim, di alam akhiratnya akan ditempatkan di neraka, tercantum dalam Al-Qur'an surah
b. Al-Baqarah: 256

1. Jelaskan sebab turunnya surah Al-Kafirun: 1-6
Pada waktu itu beberapa tokoh kaum kafir datang kepada Nabi Muhammad Saw, mereka menawarkan kepada Rasulullah Saw agar Nabi Muhammad dan umatnya mengikuti kepercayaan mereka dan mereka pun akan mengikuti agama islam, mereka berkata "Wahai Muhammad, bagaimana jika kami menyembah tuhanmu selama setahun dan kamu juga menyembah tuhan kami selama setahun. Jika agamu benar, kami mendapat keuntungan, karena kami juga menyembah tuhanmu, dan jika agama kami yang benar, kami memperoleh keuntungan", dengan spontan Rasulullah Saw dengan tegas menjawab "Aku berlindung kepada Allah agar tidak tergolong orang-orang yang bersikap dan berperilaku syirik atau menyekutukan Allah". Dengan peristiwa ini, turunlah surah Al-Kafirun: 1-6, yang kemudian dibacakan oleh Rasulullah dihadapan tokoh-tokoh kaum kafir untuk mempertegas penolakannya.

2. Kemukakan alasan-alasannya bahwa tukar-menukar keimanan dan peribadahan islam dengan keimanan dan peribadahan yang bukan islam, itu hukumnya haram
Tukar menukar keimanan jelas-jelas hukumnya haram, karena ia merupakan perbuatan syirik. Dalam Al-Qur'an surah Al-kafirun dengan jelas dikatakan pada ayat ke 6 yang artinya Untukmulah agamamu dan untukku agamaku, dari ayat tersebut dapa disimpulkan bahwa dalam urusan keimanan, peribadahan tidak ada toleransi didalamnya, kita sebagai umat islam tetap beriman kepada Allah Swt dan mereka beriman kepada kepercayaan mereka.

3. Sebutkan lima macam sikap perilaku dari orang yang mendustakan kebenaran kerasulan Nabi Muhammad Saw
a. Tidak percata pada ajaran Rasulllah Saw
b. Menghina Rasulullah
c. Tidak sholat
d. Tidak percaya pada Allah Swt
e. Menghina Sunnah-sunnah Rasul

4. Sebutkan masing-masing 3 contoh dari perbuatan zalim terhadap Allah Swt dan terhadap sesama manusia
a. Terhadap Allah Swt
-Menyembah berhala
-Mencela Allah Swt
-Mempersekutukannya
b. Sesama manusia
-Berzina
-Dengki
-Munafik

5. Memilih suatu agama untuk dianut merupakan hak asasi manusia. Jelaskan apa maksudnya
Setiap manusia bebas memilih agama, setiap manusia juga bebas tidak beragama, agama boleh dimilik atau tidak oleh setiap manusia


Bab II

1. Dammah menghadapi lalu menghadapi dalam kalimat dibaca panjang 2-5 harakat karena hukumnya
a. Jaiz munfasil

2. Kata yang terdapat dalam surah Al-Mujadilah: 11 artinya
b. Lapangkanlah

3. Manakah yang tidak termasuk ke dalam tata krama dalam suatu majelis
c. Orang yang berusia

4. Allah Swt berfirman:
Ayat Al-Qur'an tersebut berisi penegasan Allah Swt bahwa
d. Orang-orang yang beriman&berilmu, lebih tinggi derajatnya dari pada orangtuamu tapi tidak berilmu

5. Perhatikan
1. Ilmu adalah warisan para nabi, sedangkan harta adalah warisan Fir'aun dan Qarun
2. Ilmu bila diberikan akan bertambah sedangkan harta bila diberikan akan berkurang
3. Ilmu tidak dapat dihitung jumlahnya, sedangkan harta bisa
Peryataan-pernyataan tersebut disampaikan oleh suami fatimah binti Rasulullah Saw yang bernama
e, Ali bin abu thalib

6. Nun mati menghadap ya pada kata مِنْ يَوْمِ الْجُمُعَةِ harus dibaca "MIYYAUMI" karena hukum bacaanya
a. Idgham bigunnah

7. Rangkaia kata yang terdapat di akhri surah Al-Jumu'ah ayat 10 yang berbunyi لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُونَ terjemahannya adalah
e. Supaya kamu meraih kemenangan

8. Berikut ini termasuk ke dalam syarat-syarat wajib mengerjakan salat Jum'at kecuali
e. Tidak sedang sibuk bekerja

9. Orang yang mengaku beragam islam, apabila mengingkari kewajiban salat jum'at dianggap
a. Fasik

10. Berikut ini termasuk kegiatan-kegiatan kerja yang boleh dilakukan seorang muslim setelah ia selesai salat jum'at kecuali
e. Transaksi jual beli barang haram

1. Jelaskan sikap Rasulullah Saw dalam sebuah majelis tentang beberapa orang sahabatnya yang termasuk para pahlawan perang badar Al-Kabra
Sikap Rasulullah Saw yaitu dengan meminta sahabat yang sudah datang lebih dahulu, untuk berdiri dan memberikan tempat duduknya kepada para sahabat yang pergi perang

2. Kemukakan alasan-alasannya bahwa orang yang beriman, beramal saleh dan berilmu lebih tinggi derajtanya dari orang yang beriman dan beramal saleh tapi tidak berilmu
Karena ilmu itu berperan sebagai petunjuk, petunjuk untuk beramal, bisa dibayankan bagaimana jadinya jika seseorang beramal namun tanpa ilmu, tentu saja amalannya akan jadi asal-asalan, itulah pentingnya ilmu dalam beramal, agar amalan kita sesuai yang dicontohkan oleh Rasulullah Saw

3. Sebutkan 4 Syarat sah mendirikan salat jumat
4. Kemukakan himah yang akan dirah umat islam, apabila mereka melaksanakan salat jumat
1. Menjalin silaturahmi
2. Mempererat hubungan dengan Allah Swt
3. Menumbuhkan sikap saling pengertian
4. Menambah ilmu

5. Dasar hukum melaksanakan kegiatan kerja selesai salat jumat itu hukumnya mubah, tetapi bisa berubah menjadi wajib, sunnah dan haram. Jelaskan dan beri contoh
Hukumnya wajib kalau kegiatan itu sangat penting seperti mencari nafkah. hukumnya mubah kalau kagiatanyya tidak penting seperti nonton tv. Hukumnya hara kalau kegiatannya melanggar aturan Allah Swt seperti menjual barang haram

Mohon maaf jika ada kesalahan dalam jawaban kami, karena kami juga hanyalah manusia biasa yang tidak luput dari kesalahan. Jika ditemukan kesalaha, tuliskan saran kalian di kolom komentar. Terima kasih.
Previous
Next Post »